MEMPERKENALKAN SATSANG (PERTEMUAN SPIRITUAL) ONLINE

Hingga saat ini SSRF telah mengadakan seminar gratis di tempat-tempat di seluruh dunia. Sekarang, berkat teknologi konferensi gratis melalui Skype, kami mencoba menjangkau semua pembaca SSRF melalui Internet dimanapun mereka berada.

Kami akan mengadakan 2 satsang melalui Skype setiap minggu untuk pembaca SSRF di seluruh dunia. Satsang ini mengikuti zona waktu Eropa dan Australia tetapi dapat dihadiri dari wilayah manapun. Setiap orang dapat memilih untuk menghadiri satsang pada waktu paling cocok bagi mereka. Kedua satsang tersebut memiliki topik yang sama. Maka jika Anda melewatkan satu satsang, Anda selalu dapat menghadiri satsang satunya lagi dari wilayah berbeda.

Karena permintaan satsang dari India tinggi, kami akan mengadakan satsang khusus ketiga hanya untuk pembaca yang berada di India. Kami meminta pembaca yang berada di India untuk menghadiri satsang ini.

Karena semuanya melalui Internet, Anda dapat menghadiri satsang dimanapun Anda berada sesuai keinginan Anda. Yang Anda perlukan hanyalah komputer yang terhubung ke layanan Internet, earphone, dan mikrofon, serta perangkat lunak gratis Skype Internet Telephony.

Pendaftaran satsang pertama telah dibuka. Topik teorinya adalah Satsang 1: ‘Konsep dasar dalam latihan spiritual’.

Berikut ini adalah waktunya

Zona waktu Eropa:                 26 Nov 2008 (setiap Rabu)

Zona waktu Australia:             30 Nov 2008 (setiap hari Minggu)

Satsang khusus untuk India:  30 Nov 2008 (setiap hari Minggu)

_________
Baca lebih lanjut :

Apa itu satsang?

Kalender acara SSRF di seluruh dunia

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *